v Asas maksimal – artinya sumber daya alam harus
dikelola atau dimanfaatkan secara maksimal emi kepentingan bersama dan berujung
pada kemakmuran dan kesejahteraan masyarakat.
v Asas lestari – artinya pengolahan dan pemanfaatan
sumber daya alam harus bijaksana dengan memperhatikan keseimbangan alam dan
kelestarian lingkungan.
v Asas berdaya saing – artinya bahwa hasil pengolahan
sumber daya alam harus dapat memaksimalkan potensi masyarakat untuk
menghasilkan produk – produk yang berdaya saing tinggi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar