Menulis puisi

Ada beberapa hal yang harus anda perhatikan sebelum menulis puisi, terutama pemahaman dan pengertian akan hakikat dari puisi itu sendiri. Puisi mempunyai ciri sebagai berikut.

  1. *    Pilihan katanya padat dan ekspresif
  2. *    Mempunyai rima dan persajakan
  3. *    Mempunyai irama (naik turun, panjang pendek, dan keras lembutnya pengucapan)

Dalam menulis puisi, anda harus memperhatikan cara penyampaian dan penyusunan bahasa yang baik. Dalam membuat puisi kita harus memperhatikan beberapa hal, diantaranya sebagai berikut :

1.     Pemilihan tema
                 Langkah awala dalam pembuatan puisi adalah menentukan tema. Tema                          merupakan pokok masalah yang mendasari penulisan puisi. Tema puisi kita                    bisa kita temukan di sekitar kita. Bagi yang sudah terbiasa menulis puisi                        akan dengan mudah menentukan tema puisi.

2.     Pemilihan kata
Pemilihan kata untuk menyesuaikan gagasan puisi disebut juga dengan diksi. Diksi biasanya sesuai dengan situasi yang sesuai dengan nilai rasa dan pengarahan. Pemilihan kata memegang peranan yang penting dalam pembuatan puisi karena baik dan buruk puisi bergantung pada diksi yang tepat.

3.     Pemilihan rima
Keindahan dari sebuah puisi juga ditentukan dari persamaan bunyi pada setiap akhir baris yang biasa disebut rima atau sajak.

4.     Pemilihan majas

Majas adalah salah satu pendukung gaya bahasa. Cara penyampaian suatu perasaan atau ide pada penulis disebut dengan majas. Majas digunakan dalam puisi bisa membuat kata – kata dalam puisi menjadi hidup, bermakna, dan bergerak sehingga bisa menimbulkan reaksi tertentu pada pembaca.






Menulis Puisi

Menulis puisi

Ada beberapa hal yang harus anda perhatikan sebelum menulis puisi, terutama pemahaman dan pengertian akan hakikat dari puisi itu sendiri. Puisi mempunyai ciri sebagai berikut.

  1. *    Pilihan katanya padat dan ekspresif
  2. *    Mempunyai rima dan persajakan
  3. *    Mempunyai irama (naik turun, panjang pendek, dan keras lembutnya pengucapan)

Dalam menulis puisi, anda harus memperhatikan cara penyampaian dan penyusunan bahasa yang baik. Dalam membuat puisi kita harus memperhatikan beberapa hal, diantaranya sebagai berikut :

1.     Pemilihan tema
                 Langkah awala dalam pembuatan puisi adalah menentukan tema. Tema                          merupakan pokok masalah yang mendasari penulisan puisi. Tema puisi kita                    bisa kita temukan di sekitar kita. Bagi yang sudah terbiasa menulis puisi                        akan dengan mudah menentukan tema puisi.

2.     Pemilihan kata
Pemilihan kata untuk menyesuaikan gagasan puisi disebut juga dengan diksi. Diksi biasanya sesuai dengan situasi yang sesuai dengan nilai rasa dan pengarahan. Pemilihan kata memegang peranan yang penting dalam pembuatan puisi karena baik dan buruk puisi bergantung pada diksi yang tepat.

3.     Pemilihan rima
Keindahan dari sebuah puisi juga ditentukan dari persamaan bunyi pada setiap akhir baris yang biasa disebut rima atau sajak.

4.     Pemilihan majas

Majas adalah salah satu pendukung gaya bahasa. Cara penyampaian suatu perasaan atau ide pada penulis disebut dengan majas. Majas digunakan dalam puisi bisa membuat kata – kata dalam puisi menjadi hidup, bermakna, dan bergerak sehingga bisa menimbulkan reaksi tertentu pada pembaca.






Tidak ada komentar:

Posting Komentar